pendamping-desa.com-Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) tengah menyusun Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Keuangan (RAPBK) tahun 2025. Dalam rencana tersebut, BUMDes menitikberatkan pengembangan pada dua unit usaha andalan: unit toko desa dan unit simpan pinjam.
Rancangan RAPBK 2025 ini masih dalam tahap pembahasan dan akan segera dibawa ke forum musyawarah desa untuk disahkan bersama. Masyarakat diharapkan turut memberikan masukan agar rencana keuangan ini benar-benar sesuai dengan kebutuhan dan potensi desa.
Dengan penyusunan RAPBK ini, diharapkan BUMDes dapat terus memperkuat peranannya dalam mendorong kemandirian ekonomi desa serta meningkatkan kesejahteraan warganya.
Contoh file Hitungan Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Keuangan [RAPBK]. Dapat di unduh dibawah ini.

